Chord Yesus Terang Dunia – Lagu Ayat Alkitab

Lukas 1:76-79 76 Dan engkau, hai anakku, akan disebut nabi Allah Yang Mahatinggi; karena engkau akan berjalan mendahului Tuhan untuk mempersiapkan jalan bagi-Nya, 77 untuk memberikan kepada umat-Nya pengertian akan keselamatan yang berdasarkan pengampunan dosa-dosa mereka, 78 oleh rahmat dan belas kasihan dari Allah kita, dengan mana Ia akan melawat kita, Surya pagi dari tempat yang tinggi, 79 untuk menyinari mereka yang diam dalam kegelapan dan dalam naungan maut untuk mengarahkan kaki kita kepada jalan damai sejahtera.”

2 Petrus 1:19 Dengan demikian kami makin diteguhkan oleh firman yang telah disampaikan oleh para nabi. Alangkah baiknya kalau kamu memperhatikannya sama seperti memperhatikan pelita yang bercahaya di tempat yang gelap sampai fajar menyingsing dan bintang timur terbit bersinar di dalam hatimu.

Chord Yesus Terang Dunia – Lagu Ayat Alkitab

Chord Lagu Ayat Alkitab – https://laguayatalkitab.com
Song by Daniel Agustianus – https://danielagustianus.com

Do = C

BAIT 1
G       C    F              C
Surya pagi dari tempat yang tinggi
       G                 C
menyinari yang dalam kegelapan
G       C     F           C
mengarahkan kaki ke jalan damai
  D                     G
terang kasih Tuhan bersinar

BAIT 2
G       C    F              C
Surya pagi dari tempat yang tinggi
        G               C
membawa harapan dan sukacita
G       C       F            C
kami berjalan dalam terang kasih-Mu
  G               C
Yesus, terang dunia!

REFF
  F                   C
Tuhan, nyalakan hidup kami
  G                C
jadi pembawa damai-Mu
  F       E        Am
Terang-Mu takkan padam
  D                   G
harapan kami di dalam-Mu

G       C    F              C
Surya pagi dari tempat yang tinggi
  G               C
Yesus, terang dunia!

BRIDGE
    Am            E       Am
kar’na rahmat dan belas kasihan
  Dm    G          C
Allah melawat umat-Nya
    F             E       Am
kar’na rahmat dan belas kasihan
  D                G
Allah melawat umat-Nya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *